Skip to content Skip to sidebar Skip to footer
Blogger Jateng

Konsep Keanekaragaman Hayati

Konsep keanekaragaman hayati didasari pada prinsip bahwa tidak ada makhluk hidup yang sama persis di dunia ini titik setiap makhluk hidup memiliki sifat wujud dan perilaku yang tidak sama keberagaman sifat tersebut membentuk sebuah keanekaragaman hayati di dunia keanekaragaman hayati berdasarkan keaneka ragaman hayati berdasarkan tingkat keragaman nya dibagi menjadi tiga tingkat yaitu keanekaragaman gen keanekaragaman jenis dan keanekaragaman ekosistem

1. Keanekaragaman Gen
Keanekaragaman gen merupakan keanekaragaman individu dalam satu jenis makhluk hidup keanekaragaman gen dapat mengakibatkan variasi antarindividu sejenis misal keanekaragaman gen pada manusia. Keanekaragaman gen pada manusia dapat terlihat pada perbedaan sifat yang dimiliki antara lain warna rambut warna kulit warna mata untuk rambut dan lain sebagainya keanekaragaman tersebut diakibatkan oleh pengaruh berangkat pembawa sifat gen

2. Keanekaragaman Jenis
Keanekaragaman jenis menunjukkan adanya variasi yang terdapat pada makhluk hidup antar jenis dalam satu Marga. Keanekaragaman jenis akan lebih mudah diamati daripada keanekaragaman gen Hal ini dikarenakan perbedaan antara jenis makhluk hidup dalam satu Marga lebih mencolok daripada perbedaan antar individu dalam satu jenis sebagai contoh tumbuhan kentang tomat dan cabai ketiganya termasuk dalam marga yang sama yaitu solanum namun ketiganya memiliki ciri fisik yang berbeda

3. Keanekaragaman Ekosistem
Ekosistem merupakan suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh adanya hubungan timbal balik Yang Tak Terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya hubungan timbal balik ini menimbulkan keserasian hidup di dalam ekosistem keanekaragaman tingkat ekosistem terjadi akibat perbedaan letak geografis mengakibatkan terjadinya perbedaan iklim pada iklim yang berbeda memiliki perbedaan temperatur curah hujan intensitas cahaya matahari dan lama penyinaran keadaan ini akan mempengaruhi jenis-jenis tumbuhan dan hewan yang hidup di suatu tempat tertentu

Post a Comment for "Konsep Keanekaragaman Hayati "

https://www.highrevenuegate.com/rm48sp80?key=80ede93ca6008ab42dbbb3a76c641f12